State Of The Art For LTE
Perkembangan penggunaan
teknologi dalam bidang telekomunikasi semakin hari semakin meningkat, sehingga
tuntutan untuk menciptakan kualitas teknologi yang lebih baik dalam bidang
telekomunikasi juga kian meningkat pesat seiring membaiknya perekonomian rakyat
di Dunia dan di Indonesia pada khususnya. Untuk menopang hal tersebut maka
memerlukan suatu jaringan yang memiliki kapasitas yang lebih baik, pada tanggal
14 Desember 2009 perusahaan Telia Sonera di Srockholm meluncurkan pertama kalinya jaringan LTE (Long Term Evolution). Dimana jaringan
ini mampu downlink dengan kecepatan
100 Mbps dan Uplink dengan kecepatan
50Mbps. Indonesia sendiri belum menerapkan secara resmi jaringan LTE ini dan
masih menunggu keputusan dari Kementerian Komunikasi dan Informasi (KOMINFO).
Label: Long Term Evolution


0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda